Sabtu, 14 Mei 2011

membuat program fibonaci pada ruby


Listing Program
Fibonacci
def fibonacci(n)
if n < 0
print "Tidak ada bilangan yang bernilai negatif"
end

if n == 0 or n == 1
return n
else
return fibonacci(n-1)+fibonacci(n-2)
end
end

print "\n"
print "Masukan sebuah bilangan : "
x = gets.to_i

for i in 1..x
print " ", fibonacci(i)
end

Logika Program

def fibonacci(n)
if n < 0
print "Tidak ada bilangan yang bernilai negatif"
end
maksud statement diatas adalah jika nilai yang kita masukkan diatas 0 maka akan dicetak “tidak ada bilangan yang bernilai negatif.


if n == 0 or n == 1
return n
else
return fibonacci(n-1)+fibonacci(n-2)
end
end
jika nilai yang kita masukkan 0 atau 1 maka tidak akan dicetak apa-apa,jika tidak amaka akan langsung dilakukan perhitungan untuk mencari nilai fibonacinya dengan rumus return fibonacci(n-1)+fibonacci(n-2)

print "\n"
print "Masukan sebuah bilangan : "
x = gets.to_i
Statement diatas digunakan untuk melakukan penginputan nilai setelah kata “masukkan sebuah bilangan : dicetak,yang mana nilai x dideklaraskan sebagai variabel penginputannya.

for i in 1..x
print " ", fibonacci(i)
end
Pada program ini juga perlu menggunakan statement perulangan for sebagai pencarian nilai yang benar atau sarat dalam penghitungan nilai fibonacinya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar